Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»False Context»[SALAH] Influencer Thailand Meninggal saat Live Masak Masuk Berita Semalam “4 Desember 2021”
    False Context

    [SALAH] Influencer Thailand Meninggal saat Live Masak Masuk Berita Semalam “4 Desember 2021”

    Jane DoePublish date2021-12-16
    Share
    Facebook

    Berita

    “Ingatlah kawan.. AJAL TAK MEMANDANG USIA. #viral #Senimanjalanan”

    HASIL CEK FAKTA

    Akun Tiktok @senimanjalanan4_setiaku membagikan sebuah video dengan klaim seorang wanita “meninggal ketika buat live masak2 masuk berita thai semalam ??”. Postingan tersebut diunggah pada 04/12/2021.

    Setelah ditelusuri, waktu kejadian tidak benar. Video tersebut memang benar terjadi terhadap influencer Thailand bernama Ms Pimporn yang meninggal dunia ketika sedang live di Instagram pada Selasa (25/05/2021). Ia tiba-tiba terjatuh saat melakukan demo masak. Ms Pimporn dikabarkan mengalami gagal jantung yang menyebabkan serangan jantung.

    Dengan demikian, video yang beredar tidak sesuai fakta, maka dapat dikategorikan sebagai konteks yang salah.

    KESIMPULAN

    hasil periksa fakta Rahmah a n (UIN Sunan Ampel Surabaya).

    Waktu kejadian yang salah. Faktanya, kejadian tersebut terjadi pada tanggal 25 Mei 2021, bukan terjadi di bulan Desember 2021.

    Rujukan

    https://www.insertlive.com/hot-gossip/20210529215608-7-216912/detik-detik-influencer-thailand-meninggal-di-dapur-saat-siaran-langsung

    https://www.suara.com/entertainment/2021/05/30/113048/tiba-tiba-ambruk-kronologi-influencer-thailand-meninggal-dunia-saat-live-streaming-masak?page=all

    https://www.eyerys.com/articles/timeline/cooking-influencer-thailand-died-while-livestreaming-social-media

    Publish date : 2021-12-16

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.