Berita
“RT DIMAROBO”
HASIL CEK FAKTA
Melalui laman media sosial Facebook pemilik akun Daya Barat telah membagikan kiriman foto dengan narasi “RT DIMAROBO”. Yang dimana “RT” sendiri merupakan singkatan dari sosok calon bupati Muna “Rajiun Tumada” dan Marobo adalah salah satu kecamatan yang ada di kabupaten Muna. Unggahan ini telah menuai sebanyak 25 komentar, 59 like dan telah dibagikan sebanyak satu kali oleh pengguna Facebook lainnya.
Setelah dilakukan penelusuran lebih lanjut menggunakan alat pencarian gambar milik Google, diketahui foto tersebut merupakan foto Prabowo Subianto saat kampanye dalam pemilihan presiden yang digelar di Banten pada 16 Maret 2019 lalu.
Berdasarkan seluruh referensi yang ada klaim foto kampanye Rajiun Tumada di Marobo termasuk hoaks dengan kategori konten yang dimanipulasi.
Setelah dilakukan penelusuran lebih lanjut menggunakan alat pencarian gambar milik Google, diketahui foto tersebut merupakan foto Prabowo Subianto saat kampanye dalam pemilihan presiden yang digelar di Banten pada 16 Maret 2019 lalu.
Berdasarkan seluruh referensi yang ada klaim foto kampanye Rajiun Tumada di Marobo termasuk hoaks dengan kategori konten yang dimanipulasi.
KESIMPULAN
Hasil periksa fakta Erviana Hasan (Universitas Halu Oleo)
Faktanya, foto tersebut merupakan foto Prabowo Subianto saat kampanye pemilihan presiden pada 16 Maret 2019.
Faktanya, foto tersebut merupakan foto Prabowo Subianto saat kampanye pemilihan presiden pada 16 Maret 2019.
Rujukan
Publish date : 2020-11-11