Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»Impostor Content»[SALAH] Akun Facebook Wakil Bupati Bogor Dengan Foto Profil Menggunakan Kemeja Putih dan Berpeci Hitam
    Impostor Content

    [SALAH] Akun Facebook Wakil Bupati Bogor Dengan Foto Profil Menggunakan Kemeja Putih dan Berpeci Hitam

    Jane DoePublish date2020-09-02
    Share
    Facebook

    Berita

    Beredar akun Facebook mengatasnamakan Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan dengan alamat tautan (facebook.com/iwan.setiawab.180). Pada akun tersebut terdapat foto Iwan mengenakan kemeja putih dan peci berwarna hitam.

    HASIL CEK FAKTA

    Berdasarkan hasil penelusuran, diketahui bahwa akun tersebut bukan milik Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan. Dilansir dari republika.co.id dan antaranews.com, diketahui bahwa akun tersebut sempat mengirimkan pesan privat menawarkan bantuan di Pilkades.

    Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan sudah memberikan klarifikasinya atas akun tersebut. Hari ini saya dapat laporan kalau ada akun Facebook yang menamakan Wabup Bogor. Saya pastikan itu akun palsu karena saya tidak pernah menghubungi orang lewat Facebook," kata dia, di Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (1/9).

    Ia mengaku baru mengetahui hal tersebut dari laporan sejumlah orang. Ia menegaskan tak pernah menghubungi orang lewat pesan pribadi di Facebook Messenger.

    Ia mengaku akan terus memantau akun itu dan berencana melapor ke polisi karena khawatir akun itu digunakan menipu.

    "Mungkin kita akan lapor, sedang dipelajari dulu. Karena khawatir dia sedang mencari korban, jadi ada yang memanfaatkannya untuk menipu dengan mengatasnamakan saya," tuturnya.

    KESIMPULAN

    Akun Facebook dengan alamat tautan (facebook.com/iwan.setiawab.180) bukan akun Facebook Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan.

    Rujukan

    https://web.facebook.com/groups/fafhh/permalink/1276454549353744

    https://turnbackhoax.id/2020/09/02/salah-akun-facebook-wakil-bupati-bogor-dengan-foto-profil-menggunakan-kemeja-putih-dan-berpeci-hitam/

    https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4345528/cek-fakta-tidak-benar-wabup-bogor-iwan-setiawan-punya-akun-facebook-ini?medium=Headline&campaign=Headline_click_1

    https://republika.co.id/berita/qfzjql335/akun-emfacebook-empalsu-wabup-bogor-tawarkan-bantuan-pilkades

    https://www.antaranews.com/berita/1701250/akun-palsu-facebook-wabup-bogor-modus-tawarkan-bantuan-di-pilkades

    Publish date : 2020-09-02

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.