Berita
Beredar akun di media sosial Twitter yang mengatasnamakan Tommy Soeharto dengan nama pengguna @Tommy__Soeharto. Akun ini sudah tergabung di Twitter sejak Maret 2016.
HASIL CEK FAKTA
Berdasarkan hasil penelusuran, akun Twitter yang mengatasnamakan Tommy Soeharto dengan nama pengguna @Tommy__Soeharto adalah akun palsu.
Erwin Kallo selaku kuasa hukum Tommy menegaskan akun tersebut bukanlah milik Tommy. Akun Twitter resmi milik Tommy Soeharto adalah @hputrasoeharto (twitter.com/hputrasoeharto).
Selain itu, melalui akun Instagram resmi miliknya, (instagram.com/hputrasoeharto) Tommy sudah menyatakan bahwa akun Twitter @Tommy__Soeharto adalah akun palsu atau fake account.
Di bio akun Instagramnya, Tommy menuliskan beberapa akun media sosialnya, yaitu;
https://www.facebook.com/hputrasoeharto/
https://twitter.com/hputrasoeharto
www.facebook.com/hputrasoeharto
Erwin Kallo selaku kuasa hukum Tommy menegaskan akun tersebut bukanlah milik Tommy. Akun Twitter resmi milik Tommy Soeharto adalah @hputrasoeharto (twitter.com/hputrasoeharto).
Selain itu, melalui akun Instagram resmi miliknya, (instagram.com/hputrasoeharto) Tommy sudah menyatakan bahwa akun Twitter @Tommy__Soeharto adalah akun palsu atau fake account.
Di bio akun Instagramnya, Tommy menuliskan beberapa akun media sosialnya, yaitu;
https://www.facebook.com/hputrasoeharto/
https://twitter.com/hputrasoeharto
www.facebook.com/hputrasoeharto
KESIMPULAN
Akun palsu. Erwin Kallo selaku kuasa hukum Tommy menegaskan akun tersebut bukanlah milik Tommy. Akun Twitter resmi milik Tommy Soeharto adalah @hputrasoeharto (twitter.com/hputrasoeharto).
Rujukan
Publish date : 2020-08-26

