Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»False Context»[SALAH] “Gara-gara PSBB manusia sampai Bertelur”
    False Context

    [SALAH] “Gara-gara PSBB manusia sampai Bertelur”

    Jane DoePublish date2020-05-16
    Share
    Facebook

    Berita

    Video lama, beberapa tahun sebelum PSBB diberlakukan pada tahun ini (2020). Kasus penderita gangguan jiwa yang mengaku bertelur.

    NARASI

    “Gara-gara PSBB manusia sampai Bertelur,Tanda sdh mulai KIAMAT…. ????????????”.

    HASIL CEK FAKTA

    PENJELASAN


    (1) First Draft News: “Konten yang Salah

    Ketika konten yang asli dipadankan dengan konteks informasi yang salah”

    Selengkapnya di http://bit.ly/2rhTadC / http://bit.ly/2MxVN7S.



    * SUMBER membagikan video yang sudah dibagikan beberapa tahun sebelum PSBB diberlakukan pada 2020.

    * SUMBER menambahkan narasi yang tidak sesuai dengan fakta sehingga menimbulkan kesimpulan yang keliru.


    (2) Salah satu video yang berkaitan, YouTube: “Manusia bertelur seperti ayam

    6,992 views • Jun 22, 2016

    Hindra Huang
    381 subscribers

    Geger nih manusia bertelur seperti ayam. Terjadi di indonesia”.

    https://archive.fo/WIJ8g (arsip cadangan).

    (3) Beberapa artikel yang berkaitan,


    * CNN Indonesia @ 20 Feb 2018: “Ratnah menjelaskan bahwa setelah dipotret somar X (rontgen), posisi telur yang ada di dalam tubuh Akmal yang dikeluarkan kemarin itu berada pada bagian usus besar.

    “Posisi telur di bawah, di bagian rektum. Rektum itu saluran usus besar tempat penampungan tinja sebelum keluar,” jelasnya.

    Karena posisinya yang berada di bagian Rektum atau Usus Besar, telur tersebut sudah pasti tidak akan bisa bertahan lama didalam tubuh Akmal. Hal itu pulalah yang menyebabkan Akmal mengalami sakit perut yang tak tertahankan.”

    Selengkapnya di “Diagnosis Dokter Pemeriksa Soal Remaja Bertelur di Gowa” https://bit.ly/2TotQ3Z / https://archive.fo/In51X (arsip cadangan).

    –

    * detikNews @ 4 Mar 2018: “Dari hasil penyelidikan oleh unit PPA Polres Gowa setelah memeriksa 7 orang saksi termasuk dokter yang pernah menangani anak tersebut maka kami menyimpulkan bahwa sang anak mengalami gangguan jiwa sehingga proses penyelidikan harus kami hentikan,”

    Selengkapnya di “Cerita Akmal, Mengaku Bertelur hingga Dinyatakan Alami Gangguan Jiwa” https://bit.ly/2Z5RyWb / https://archive.fo/s08sO (arsip cadangan).

    ======

    KESIMPULAN

    Rujukan

    https://turnbackhoax.id/2020/05/15/salah-gara-gara-psbb-manusia-sampai-bertelur/

    Publish date : 2020-05-16

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.