Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»Misleading Content»[SALAH] Video Pedemo Pro Palestina di London Membakar Polisi
    Misleading Content

    [SALAH] Video Pedemo Pro Palestina di London Membakar Polisi

    Jane DoePublish date2023-11-20
    Share
    Facebook

    Berita

    “️BREAKING: :flag-ps::flag-il: Anti Israel Anti Semitic Pro terrorrism protestors burn Police officer in London. Violent muslims also say chants ‘Kill All Jews’ ‘We want Sharia Law in England’ ‘Kill All Infidels’. All muslims terrorrists need to be deported from UK. :flag-il::heart::flag-in:”

    Terjemahan:

    “️BREAKING: :flag-ps::flag-il: Pengunjuk rasa anti-Israel Anti-Semit Pro terorisme membakar petugas polisi di London. Umat Islam yang melakukan kekerasan juga meneriakkan yel-yel ‘Bunuh Semua Orang Yahudi’ ‘Kami ingin Hukum Syariah di Inggris’ ‘Bunuh Semua Orang Kafir’. Semua teroris muslim harus dideportasi dari Inggris. :flag-il::heart::flag-id:”

    HASIL CEK FAKTA

    Unggahan di Twitter membagikan video yang diklaim merupakan pendemo Pro-Palestina di London yang membakar polisi saat hendak menertibkan warga. Dalam narasinya menyebut para pedemo tersebut juga meneriakkan yel-yel “Bunuh Semua Orang Yahudi”, “Kami ingin Hukum Syariah di Inggris”, dan “Bunuh Semua Orang Kafir”.

    Hasil penelusuran menunjukkan bahwa klaim tersebut menyesatkan, faktanya video tersebut diambil saat demo protes atas meninggalnya seorang pria saat ditahan polisi di Meksiko. Video versi lebih panjang ditemukan sudah terpublikasi melalui channel Reuters sejak 10 Juni 2020, dalam video tersebut juga tidak terdengar teriakkan yel-yel yang menyuarakan untuk membunuh sema orang Yahudi dan orang kafir, hingga menyuarakan penerapan Hukum Syariah di Inggris.

    Dengan demikian, video pedemo Pro Palestina di London membakar polisi adalah tidak benar dengan kategori Konten yang Menyesatkan.

    KESIMPULAN

    Hasil periksa fakta Mochamad Marcell

    Faktanya video tersebut berada di Meksiko saat terjadi protes atas seorang pria yang meninggal saat ditahan polisi pada 2020.

    Rujukan

    https://youtu.be/DbYrCLLTB0U?si=ydpTn1RYqMCN2nwT&t=26

    Publish date : 2023-11-20

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.