Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»Satire»[SALAH] Foto Jokowi Dengan Banyak Kartu di Dalam Jasnya
    Satire

    [SALAH] Foto Jokowi Dengan Banyak Kartu di Dalam Jasnya

    Jane DoePublish date2023-10-04
    Share
    Facebook

    Berita

    “Ade yg nak kartu aape lgi pak cik ,Mak cik”

    HASIL CEK FAKTA

    Sebuah akun Facebook mengunggah foto yang memperlihatkan sosok Presiden Jokowi mengenakan peci, kemeja putih, dasi dan jas dengan sisi bagian dalam sebelah kanan serta kirinya dipenuhi banyak kartu.

    Berdasarkan hasil penelusuran menggunakan mesin pencarian gambar, ditemukan bahwa gambar tersebut adalah hasil suntingan atau editan.

    Foto yang asli terdapat pada berita media daring dreamers.id yang melansir dari image source dailymail. Diketahui foto asli dari pria yang mengenakan jaket dengan banyak kartu di dalamnya ialah pria berkewarganegaraan Amerika Serikat, Walter Calvanagh.

    Cavanagh diketahui mempunyai kartu kredit dengan 1.497 buah. Bukan hanya untuk bertransaksi, ia justru mengunakan kartu kredit sebagai barang untuk dikoleksi.

    Karena jumlahnya yang fantastis, nama Cavanagh pun berhasil masuk dalam buku ‘Guinness World Record’ sebagai pemilik kartu kredit terbanyak. Tidak hanya itu, ia juga mendapat rekor sebagai pemilik dompet terpanjang dengan panjang 250 kaki, berat 38 pon, dan dapat menampung 800 buah kartu kredit.

    KESIMPULAN

    Gambar suntingan atau editan. Foto aslinya merupakan foto Walter Calvanagh, seseorang yang mempunyai kartu kredit sebanyak 1.497 buah dengan kegunaan untuk bertransaksi serta koleksi.

    Rujukan

    https://gayahidup.dreamers.id/article/66786/pria-ini-sukses-pecahkan-rekor-koleksi-kartu-kredit-terbanyak-di-dunia

    https://bogor.tribunnews.com/2016/01/05/wow-pria-ini-pemegang-rekor-dunia-pemiliki-1497-kartu-kredit-aktif

    Publish date : 2023-10-04

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.