Cek Fakta
    Facebook Twitter Instagram
    Cek Fakta
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    Wednesday, November 8
    • Playbook
    • Tentang Kami
    • Media
    • Kontak
    • Prebunking
    • LMS
    • FAQ
    Facebook Twitter Instagram Youtube
    CekFakta
    Banner
    • Home
    • Terbaru
    • Kegiatan
    • Debat Pilpres 2024
    • Pilkada 2024
    • Hasil Riset
      • Penelitian
      • Buku
      • Modul Ajar
      • Policy Brief
    CekFakta
    You are at:Home»Fabricated Content»[SALAH] “Agnes Monica berbagi hadiah melalui akun Facebook Agnez-Mo Lip”
    Fabricated Content

    [SALAH] “Agnes Monica berbagi hadiah melalui akun Facebook Agnez-Mo Lip”

    Jane DoePublish date2023-09-01
    Share
    Facebook

    Berita

    Akun Facebook Agnez-Mo Lip (fb.com/61550857439866) pada 31 Agustus 2023 mengunggah sebuah video yang menampilkan penyanyi Agnes Monica atau yang dikenal sebagai Agnes Mo dengan narasi:

    “saya trasfer 5 juta sekarang juga yang berhasil menebak no berapakah selain 43”

    HASIL CEK FAKTA

    Berdasarkan hasil penelusuran, adanya akun Facebook yang membuat konten bagi-bagi hadiah mengatasnamakan penyanyi Agnes Monica atau yang dikenal sebagai Agnes Mo merupakan konten tiruan.

    Faktanya, akun Facebook dengan nama ” Agnez-Mo Lip” tersebut merupakan akun palsu. Akun Facebook asli milik Agnes Monica adalah facebook.com/agnezmo yang sudah memiliki centang biru atau terverifikasi.

    Sebelumnya, pada tahun 2021, nama Agnes Mo juga pernah dicatut dalam kasus penipuan di media sosial. Saat itu, Agnez Mo ingatkan fans untuk hati-hati. Ia juga meminta untuk tak percaya dengan penipuan tersebut. Hal itu karena ia dan managementnya benar-benar tak mengadakan undian dengan hadiah apapun.

    KESIMPULAN

    Akun palsu. Akun Facebook asli milik Agnes Monica adalah facebook.com/agnezmo yang sudah memiliki centang biru atau terverifikasi.

    Rujukan

    https://www.facebook.com/agnezmo

    https://www.suara.com/entertainment/2021/01/12/191146/namanya-dicatut-kasus-penipuan-di-sosmed-angez-mo-itu-jangan-dipercaya

    Publish date : 2023-09-01

    Update Terbaru

    Sidebar Ad
    Update Terbaru
    About
    About

    CekFakta.com adalah sebuah sebuah proyek kolaboratif pengecekan fakta yang diinisiasi Mafindo (Masyarakat Antifitnah Indonesia), AJI (Aliansi Jurnalis Independen) dan AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia).

    Kolaborasi ini diluncurkan di ‘Trusted Media Summit 2018’ pada Sabtu, 5 Mei 2018 di Jakarta dengan melibatkan puluhan media online di Indonesia serta jejaring ratusan pemeriksa fakta di seluruh Indonesia.

    Facebook Twitter Instagram YouTube
    Informasi
    • Cekfakta.com
    • info@cekfakta.com
    • Whatsapp di 082176503669
    Copyright © 2023. Designed by Cek Fakta.
    • About
    • LMS
    • Contact

    Type Pencarian Judul Enter to search. Press Esc to cancel.