Berita
NARASI: “CHINA & SINGAPUR BANGUNIN MACAN TIDUR – MALAYSIA – UCRANIA – DUNIA MILITER UPDATE – BERITA TERKINI”.
HASIL CEK FAKTA
SUMBER membagikan konten yang isinya menimbulkan kesimpulan yang MENYESATKAN, FAKTA: judul umpan klik (click bait), isi video TIDAK sesuai dengan judul, berisi potongan-potongan video dari peristiwa yang TIDAK berkaitan.
Salah satu sumber dengan bagian video yang identik, Universitas Gadjah Mada di YouTube pada 7 Feb 2020: “Presiden Singapura, Halimah Yacob, mengunjungi UGM, Kamis (6/2) sebagai bagian dari kunjungan ke negaraan selama dua hari di Yogyakarta. Di UGM, ia mengikuti sesi dialog bertajuk “Singapore and Indonesia: Strengthening Bridges and Progressing Together” yang dihadiri puluhan mahasiswa UGM dari berbagai fakultas. …”
KOMPAS.com pada 6 Feb 2020: “Presiden Singapura Halimah Yacob mengunjungi Universitas Gadjah Mada (UGM). Dalam kunjungannya, Halimah mengikuti sesi dialog bertajuk “Singapore and Indonesia: Strengthening Bridges and Progressing Together”.”
Salah satu sumber dengan bagian video yang identik, Universitas Gadjah Mada di YouTube pada 7 Feb 2020: “Presiden Singapura, Halimah Yacob, mengunjungi UGM, Kamis (6/2) sebagai bagian dari kunjungan ke negaraan selama dua hari di Yogyakarta. Di UGM, ia mengikuti sesi dialog bertajuk “Singapore and Indonesia: Strengthening Bridges and Progressing Together” yang dihadiri puluhan mahasiswa UGM dari berbagai fakultas. …”
KOMPAS.com pada 6 Feb 2020: “Presiden Singapura Halimah Yacob mengunjungi Universitas Gadjah Mada (UGM). Dalam kunjungannya, Halimah mengikuti sesi dialog bertajuk “Singapore and Indonesia: Strengthening Bridges and Progressing Together”.”
KESIMPULAN
MENYESATKAN, judul umpan klik (click bait). FAKTA: isi video TIDAK sesuai dengan judul, berisi potongan-potongan video dari peristiwa yang TIDAK berkaitan.
Rujukan
Publish date : 2023-03-27

